DAMPAK POSITIF BIDANG HUKUM
1.) Banyaknya alat atau produk dari perkembangan iptek yang dapat membantu penegak hukum dalam mengurangi tingkat kejahatan
2.) Penegak hukum dengan mudah dapat mengontrol dan dapat dengan tanggap menghadapi permasalahan yang timbul di masyarakat
3.) Dengan berkembangnya iptek masarakat dengan mudah dapat memahami hukum yang berlaku atau di tetapkan di negaranya karena dengan kemajuan teknologi dan ilmu pengetahuan masayarakat dengan mudah dapat mengakses tentang hukum dan produk hukum yang ada di negara
4.) Memberikan dorongan yang besar bagi konsolidasi demokrasi di banyak negara
5.) Meningkatkan hubungan diplomatik antara negara
[answer.2.content]